Macam-macam Jenis Teh dan Manfaatnya

12 komentar

 Macam-macam Jenis Teh dan Manfaatnya




Assalamualaykum,
 

Halo Beauty Lovers, Adakah yang menjadi penggemar teh? Aku termasuk salah satu penggemar teh, kadang setiap pagi menu minuman untuk sarapan aku adalah teh. Beragam teh sudah aku coba dan rasakan.


Tahu tidak kalau teh itu memiliki banyak manfaat lho..
Kali ini aku mau sharing nih mengenai beberapa macam jenis teh dan manfaat teh.


Teh Hijau atau Green Tea. 

Teh Hijau ini mengandung catechins antioksidan dan kuta yang dapat membunuh virus, bermanfaat untuk daya tahan tubuh serta dapat memperlambat penuaan dini. Sekarang kita bisa jumpai di beberapa cafe, sudah banyak yang menjual teh hijau yang di mix dengan susu atau teh hijau yang di kreasikan menjadi minuman sehat yang menjadi trend di kalangan milenial


 


Teh Pepermint

Teh ini tidak mengandung kafein tapi mengandung antispasmodia dan pepermint tentunya. Bagi kamu yang punya masalah seputar pencernaan, coba deh minum teh pepermint. Karena teh ini berkhasiat untuk memperlancar pencernaan.  
 




Teh Hitam

Teh ini mempunyai kandungan polyhenol yang dapat mencegah kanker, penyakit jantung, kolesterol tingi serta infeksi pada tubuh.





--------------------- BACA JUGA --------------------



Teh Camomile

Teh ini dapat membantu menyembuhkan jerawat lho, selain itu juga bagus bagi anda yang sering mengalami insomnia atau susah tidur. Sebab kandungan valerianic acid yang terdapat di dalam The Camomile ini dapat menenangkan kegelisahan dan dapat membantu kita cepat tidur.




Teh Jahe 

Saya sering bikin the jahe dirumah jika saya terkena gejala flu atau ketika saya sedang sakit perut. Ternyata The Jahe ini mengandung antioksidan yang dapat membantu mencegah kanker dan gejala flu serta sakit perut seperti yang sering saya lakukan.




Teh Rosella

Teh ini diolah dari kelopak bunga rosella yang memiliki aroma khas dengan rasa yang enak dan segar. Teh Rosella ini mengandung zat antioksidan yang dapat menghambat kerusakan sel pada tubuh sehingga kita akan terhndar dari berbagai penyakit.




Nah bagimana? Setelah tahu ternyata banyak manfaat minum teh, jadi tidak ada salahnya juga kita minum teh setiap hari. semoga info ini bermanfaat bagi kalian semua ya..
Be Healthy, Drink Healthy…




💗 Cilya 💗
Mompreneur, Blogger, Happy Mom & Happy Wife 











Fashion, fashion hijab, Fashionable, Fashion blogger, Fashion daily, Fashion hijabers, Fashion icon, Fashion indonesia, Fashion magazine, Fashion news, Fashion ootd, Fashion show, Fashion style, Fashion vlogger, Fashion vlogger indonesia, Fashion blog, Fashion blogger indonesia, Fashion blogger hijab, Beauty healthy, Beauty inside, Beauty influencer, Beauty journal, Beauty enthusiast, Beauty blogger, Beauty, Beauty blogger indonesia, Beauty blogger hijab, Beauty blogger indo

12 komentar

  1. Teh rosela itu kesukaan saya banget. Rasanya seger. Kalau pas kerasa kayak mual, atau habis makan, paling enak nih nyegerin mulut pakai teh rosela.

    BalasHapus
  2. Di rumah kami memang sehari-hati minum teh, Mbak. Maklum di kampung .

    Sukanagara Cianjur termasuk wilayah kebun teh PTPN Nusantara VIII. Belakang rumah saya juga kebun teh.
    Kalau lagi metik aja seru dan ramai .serasa mau piknik saja gitu hehehe

    BalasHapus
  3. Kalau yang green tea dicampur susu itu khasiatnya tetap sama dgn green tea murni atau berkurang ya?


    Tyt banyak manfaatnya ya teh itu, tinggal disesuaikan dgn kebutuhan aja yg mana.

    BalasHapus
  4. Wah terimakasih mba, informasi nya. Kebetulan suamiku lagi flu jadi pengin langsung eksekusi membuat teh jahe nya

    BalasHapus
  5. aku suka minum teh setiap pagi, apalagi cuaca yang dingin, hmm. segernya minum teh. terima kasih kakak informasinya jadi tahu nih ... macam macam teh dan manfaatnya.

    BalasHapus
  6. kalau aku fans berat sama teh hijau murni dan teh oolong. Sifatnya diuretik sekalian detox tubuh

    BalasHapus
  7. Saya pribadi enggak begitu suka teh, tapi kalo bertamu di rumah orang dan ditawari minum, saya memilih dibikinin teh aja hehehe.. Sedangkan suami saya demen teh banget, setiap pagi harus ada teh hangat segelas gede :D

    BalasHapus
  8. aku sukanya teh tarik, pakai creamer yang banyak, hahahaah. nggak jadi sehat kalau itu itu yaa..

    BalasHapus
  9. Suka semua dengan jenis teh di atas 😊 apalagi yang Green tea 😍
    Dulu, sbnrx gak doyan sih minum teh, tp setelah tau khasiat dan manfaatnya jd gk mau melewatkan hari tanpa ngeteh

    BalasHapus
  10. Aku penasaran, perbedaan Green Tea sama Matcha apa ya kak? Penasaran juga pgn coba teh Chamomile.. Belum pernah coba..Banyak sekali yaa manfaatnya

    BalasHapus
  11. Dari macam2 teh yg ada, aku blm bisa cocok dengan teh rosella, hahaha. Ada tips minumnya ga ya?

    BalasHapus
  12. Teh Rosella wangi banget. Dulu pernah nyobain. Kalo sekarang minum teh yang original aja deh.

    BalasHapus